Mengenal Lebih Jauh Jenis, Penyebab, Gejala, Obat Dan Pengobatan Kanker

Kanker

Apa Itu Kanker ?

Definisi anker adalah pertumbuhan sel tubuh yang abnormal. Pengertian kanker juga dikenal sebagai tumor ganas, yaitu pertumbuhan sel yang tidak sehat untuk menyebar dan menyerang bagian tubuh lainnya

Berdasarka sumber dari artikel Pdf wikipedia.org di indonesia kanker bukan hal yang aneh lagi pasti bagi anda juga sering mendengar kata kanker. Sebagian orang juga menyebut kanker adalah tumor ganas. Makalah Penyakit dapat menimpa semua orang pada setiap bagian tubuh, dan pada semua gologan umur, namun lebih sering menimpa orang yang berusia 40 tahun. Umumnya sebelum penyakit kanker meluas atau merusak jaringan di sekitarnya, penderita tidak merasakan adanya keluhan ataupun gejala. Bila sudah ada keluhan atau gejala, biasanya penyakitnya sudah lanjut. Ada beberapa gejala umum perlu diperhatikan dan diperiksakan lebih lanjut ke dokter untuk memastikan ada atau tidaknya kanker, yaitu : 

- Waktu buang air besar atau kecil ada perubahan kebiasaan atau gangguan.
- Alat pencernaan terganggu.
- Suara serak atau batuk yang tak sembuh-sembuh
- Payudara atau di tempat lain ada benjolan
- Andeng-andeng (tahi lalat) yang berubah sifatnya, menjadi semakin besar dan gatal.
- Darah atau lendir yang abnormal keluar dari tubuh
- Adanya koreng atau borok yang tak mau sembuh-sembuh.

Kanker menyebabkan banyak gejala yang berbeda, bergantung pada lokasi dan karakter keganasan, serta ada tidaknya metastasis. Kebanyakan kanker menyebabkan kematian. Berdasarkan dari dari Badan Kesehatan Dunia - WHO, tahun 2015, tidak kurang dari 8,8 juta manusia meninggal dunia karena penyakit ini. Data tersebut menunjukkan bahwasanya penyakit ini menjadi salah satu dari enam penyakit paling mematikan yang mempengaruhi tingkat mortalitas dunia. Walaupun begitu, 30 hingga 50% dari penyakit ini bisa dicegah. Salah satu caranya adalah dengan memberikan informasi dan dukungan untuk menerapkan gaya hidup sehat.

Jenis Jenis Kanker

Beberapa jenis jenis kanker yang perlu anda ketahui antara lain 
  • Kanker Hati
  • Kanker Kulit
  • Kanker Paru-paru
  • Kanker Lidah
  • Kanker Usus Besar
  • Kanker Ovarium
  • Kanker Tiroid
  • Kanker Mata
  • Kanker Laring
  • Kanker Vulva
  • Kanker Otak
  • Kanker Servik
  • Kanker Prostat
  • Kanker Ginjal
  • Kanker Payudara
  • Kanker Rahim
  • Kanker Tulang
  • Kanker MUlut
  • Kanker Pankreas
  • Kanker Vagina
  • dll

Penyebab Kanker

Mutasi yang berasal dari dalam sel umumnya didapat secara genetis dari orang tua. Sedangkan faktor penyebab dari luar sel, yang paling umum adalah paparan oleh zat-zat yang dapat memicu terjadinya mutasi (mutagen) , mekanisme pertumbuhan sel kanker. Beberapa zat yang termasuk ke dalam golongan mutagen antara lain:
  • Rokok
  • Radiasi
  • Virus
  • Bahan Kimia 
  • Hormon

Kenapa Saya Terkena Kanker ??

Faktor risiko yang dapat meningkatkan peluang seseorang terkena kanker adalah sebagai berikut:
  • Usia
  • Riwayat keluarga.
  • Lingkungan.
  • Infeksi.
  • Gangguan sistem imun.

Pencegahan Kanker

Bagaimana Cara Mencegah Penyakit Kanker ??

Apa bisa penyakit kanker di cegah , Ada beberapa langkah mudah yang bisa anda terapkan untuk cara mencegah kanker di antaranya adalah : 
  • Berhenti merokok.
  • Menghindari sengatan sinar matahai berlebihan.
  • Mengatur pola makan yang sehat.
  • Berolahraga secara rutin setiap minggu.
  • Menjaga berat badan.
  • Mengurangi dan menghentikan minum alkohol.
  • Menjadwalkan pemeriksaan skrining rutin kanker.
  • Konsultasi vaksinasi dengan dokter
Gejala Kanker ---->>>